Posts

Showing posts from October, 2020

TUGAS PERTEMUAN MINGGUAN 2 KELAS A FILSAFAT ILMU

  Nama : Nazwa Fitria Nuragni NIM/Kelas : 203030702135/A Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik  Dosen Matkul : Dr. Sally Marisa Sihombing, S.IP.,M.Si Hari : Kamis,15 Oktober 2020 PANDANGAN TERHADAP ILMU SOAL 1)       Deskripsikan ilmu yang bebas nilai! 2)       Berikan beberapa contoh kasus ilmu yang bebas nilai! 3)       Deskripsikan ilmu yang tidak bebas nilai! 4)       Berikan beberapa contoh kasus ilmu yang tidak bebas nilai!   JAWABAN 1)       Ilmu bebas nilai biasa juga disebut "value free" yang menyatakan ilmu dan teknologi bersifat bebas, independen, atau otonom. Terlihat bahwa ilmu yang independen atau otonom tidak mempunyai keterkaitan dengan nilai. Teori ilmu bebas nilai berpandangan, jika ilmu tidak bebas nilai maka perkembangan ilmu akan terhambat karena terikat nilai nilai yang ada.  Adapun segala bentuk kegiatan yang berkaitan dengan penyelidikan ilmiah disandarkan kembali kepada hakikat ilmu.   Josep Situmorang

TUGAS PERTEMUAN MINGGUAN 1 KELAS A FILSAFAT ILMU

  Nama : Nazwa Fitria Nuragni NIM/Kelas : 203030702135/A Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik  Dosen Matkul : Dr. Sally Marisa Sihombing, S.IP.,M.Si Hari : Jumat, 09 Oktober 2020 FILSAFAT ILMU Filsafat  ilmu berasal dari kata filsafat dan ilmu. Filsafat sendiri berasal dari bahasa yunani kuno yaitu dari kata philo yang berarti cinta dan kata shopia yang berarti bijaksana atau bisa disebut juga sebagai ilmu yang mencintai kebijaksanaan atau kebenaran. Sedangkan ilmu merupakan pengetahuan yang disusun secara sistematis  berdasarkan studi, pengamatan dan percobaan yang di kaji untuk menentukan hakikat dan prinsip. Menurut commy semiawan filsafat ilmu adalah ilmu yang mempelajari tentang ilmu pengetahuan yang kedudukannya di atas ilmu lainnya.  Dapat disimpulkan bahwa filsafat ilmu merupakan ilmu yang berisi pemikiran yang relatif terhadap persoalan yang berkaitan dengan landasan juga hubungan ilmu dari segala aspek kehidupan manusia.  CIRI-CIRI FILSAFAT ILMU Ciri